INTERAKSI ANTAR RUANG


Ruang adalah merupakan sebuah tempat di permukaan bumi, baik secara keseluruhan maupun hanya sebagian yang digunakan oleh makhluk hidup untuk tinggal.


Interaksi adalah hubungan timbal balik

Jadi bisa disimpulkan kalau Interaksi antar Ruang adalah Hubungan Timbal Balik Antar Ruang

Contoh Jakarta dengan Cianjur


Jakarta Kota besar tetaplah membutuhkan kota lain, misal Cianjur sebagai penghasil beras. Untuk memenuhi kebutuhan hidupnya







Begitu juga Cianjur membutuhkan Kota lain untuk menjual hasil taninya. Dan misal membutuhkan barang elektronik dari Jakarta.









Ada 3 Hal Yang Mendorong terjadinya Interaksi Antar Ruang
Saling melengkapi (complementarity)
Syarat terjadinya interaksi antarruang yakni saling melengkapi. Kondisi saling melengkapi terjadi jika ada wilayah-wilayah yang berbeda komoditas yang dihasilkannya.

Kesempatan antara (intervening opportunity)
Kesempatan antara adalah sebuah lokasi yang menawarkan alternatif lebih baik sebagai tempat asal maupun tempat tujuan.

Keadaan dapat diserahkan/dipindahkan (transferability)
Kemudahan dalam bertransaksi merupakan hal yang penting agar tercipta interaksi antaruang. Dalam hal ini pengangkutan barang atau juga orang memerlukan biaya. Biaya untuk terjadinya interaksi tersebut harus lebih rendah dibandingkan dengan keuntungan yang diperoleh.


















Tidak ada komentar:

Posting Komentar